Tetangga Curiga karena Lama Tak Jualan, Kakek Penjual Jamu Ditemukan Tewas Kondisi Membusuk
Seorang pria bernama Bambang Witaryo (67) ditemukan tewas dalam kondisi tubuh sudah membusuk. Kakek penjual jamu itu meninggal dunia di tokonya dan ditemukan pada Jumat (11/12/2020) sekitar pukul 13.30 WIB. Tewasnya kakek itu berawal dari kecurigaan tetangga lantaran ia sudah lama tak terlihat berjualan. Sehari hari, pria tersebut berjualan jamu di Toko Ponorogo, di Jalan […]